• Welcome back! Thank you for being a part of this Traders Community. Let's discuss and share :)
    Selamat datang kembali! Trimakasih telah menjadi bagian dari Komunitas Trader ini. Mari berdiskusi dan berbagi :)

Suggestion Mirror EURUSD USDCHF

Trancexe

Active Member
Credit Hunter
Credits
0
Salam WD Konsisten.

Saya ingin berbagi EA sederhana yang dibuat berdasarkan system mirror Pair EURUSD dan USDCHF.

Dari creatornya *sungguh saya tidak tau siapa (klo ada orangnya di soehoe saya mau kasih credit ke dia) membuat rules OP saat distance pair daily antara EURUSD dan USDCHF berjarak minimal 20.

Jarak ini berasal dari pembandingan Panjang Candle Daily EURUSD dan USDCHF. Semisal pada jam 10:00 GMT+3 Pair EURUSD panjang Candle 600 pip dan USDCHF 550 pip. Selisihnya adalah 50 pip. Nah jika selisih ini lebih dari 20 maka ea boleh OP.

Rules berikutnya adalah

1. EURUSD > USDCHF maka ambil posisi reversal dari pergerakan pair EURUSD (klo di system pergerakan di H1, tapi saya sederhanakan di D1)

a. Jika EU Bullish maka ea ini akan OP Sell pada Pair EURUSD dan USDCHF

b. Jika EU Bearsih maka ea ini akan OP Buy pada Pair EURUSD dan USDCHF

2. EURUSD < USDCHF maka ambil posisi searah dari pergerakan pair EURUSD (klo di system pergerakan di H1, tapi saya sederhanakan di D1)

a. Jika EU Bullish maka ea ini akan OP Buy pada Pair EURUSD dan USDCHF
--
b. Jika EU Bearsih maka ea ini akan OP Sell pada Pair EURUSD dan USDCHF

Ea ini saya bagikan gratis dengan syarat.

Syaratnya adalah minimal tiap bulan ada 5 orang yang memberikan report ke thread ini mengenai perkembangan penggunaan ea mirror ini. Jika sudah ada 5 orang yang membuat report maka saya berikan ea yang sudah saya perpanjang masa gunanya.

Mengapa harus saya beri sayarat?

Karena saya butuh feedback untuk pengembangan teknik ini. Dan saya tidak ingin mengembangkan ea yang malah bikin rugi penggunanya.

Saya juga seorang newbie. Saya pernah merasakan loss ribuan $. Karena itu saya tidak ingin kawan2 merasakan hal yang sama.

Minimal dengan feedback yang diberikan. Bagi newbie yang akan menggunakan ea ini bisa mendapatkan gambaran performa dari EA mirror ini.


Baiklah.. silahkan untuk mendownload ea ini.
=================================Update 29-5-17 =============================
setelah 1 tahun mengembangkan dan bergelut dengan mirror saya menemukan kunci simple untuk trading mirror yaitu EC. Mirror disini adalah korelasi EU UC EC dimana yang ditradingkan adalah EU UC dengan patokan EC.
Semua teori diatas sudah tidak saya gunakan karena presisinya sangat rendah.
bagi anda yang punya waktu, bisa trading mirror manual.
caranya?
lihat pergerakan EC. EC ini punya kencenderungan konsisten tidak menabrak Supply Demand nya.
Pakai indi apapun yang anda punya, baca titik reversal EC dan OP di sana.
Saya akan sertakan script untuk OP manual Mirror (ingat script taruh di script bukan ea).
Untuk ea masih dalam beta test. dan karena respon kurang bagus, saya akan rilis jika sudah lulus beta tes. bisa di thread ini bisa saya buat thread baru.

**Catatan: silahkan di coba dulu di demo***
 

Attachments

Last edited:
Salam WD Konsisten.

Saya ingin berbagi EA sederhana yang dibuat berdasarkan system mirror Pair EURUSD dan USDCHF.

Dari creatornya *sungguh saya tidak tau siapa (klo ada orangnya di soehoe saya mau kasih credit ke dia) membuat rules OP saat distance pair daily antara EURUSD dan USDCHF berjarak minimal 20.

Jarak ini berasal dari pembandingan Panjang Candle Daily EURUSD dan USDCHF. Semisal pada jam 10:00 GMT+3 Pair EURUSD panjang Candle 600 pip dan USDCHF 550 pip. Selisihnya adalah 50 pip. Nah jika selisih ini lebih dari 20 maka ea boleh OP.

Rules berikutnya adalah

1. EURUSD > USDCHF maka ambil posisi reversal dari pergerakan pair EURUSD (klo di system pergerakan di H1, tapi saya sederhanakan di D1)

a. Jika EU Bullish maka ea ini akan OP Sell pada Pair EURUSD dan USDCHF

b. Jika EU Bearsih maka ea ini akan OP Buy pada Pair EURUSD dan USDCHF

2. EURUSD < USDCHF maka ambil posisi searah dari pergerakan pair EURUSD (klo di system pergerakan di H1, tapi saya sederhanakan di D1)

a. Jika EU Bullish maka ea ini akan OP Buy pada Pair EURUSD dan USDCHF

b. Jika EU Bearsih maka ea ini akan OP Sell pada Pair EURUSD dan USDCHF

Ea ini saya bagikan gratis dengan syarat.

Syaratnya adalah minimal tiap bulan ada 5 orang yang memberikan report ke thread ini mengenai perkembangan penggunaan ea mirror ini. Jika sudah ada 5 orang yang membuat report maka saya berikan ea yang sudah saya perpanjang masa gunanya.

Mengapa harus saya beri sayarat?

Karena saya butuh feedback untuk pengembangan teknik ini. Dan saya tidak ingin mengembangkan ea yang malah bikin rugi penggunanya.

Saya juga seorang newbie. Saya pernah merasakan loss ribuan $. Karena itu saya tidak ingin kawan2 merasakan hal yang sama.

Minimal dengan feedback yang diberikan. Bagi newbie yang akan menggunakan ea ini bisa mendapatkan gambaran performa dari EA mirror ini.


Baiklah.. silahkan untuk mendownload ea ini.

**Catatan: silahkan di coba dulu di demo***
kok belakang pair ada .Pro gan itu pakai broker apa ??? se umpama saya pakai di si merah apa harus saya hilangkan .Pro nya
 
ikut ft mas
rulenya sudah hampir mendekati rule yg di share sama org yg saya kenal di fb
cuma tambahannya lagi kita liat jarak dari harga open dengan harga running seperti gambar ini,
gk tau apa rule nya ea ini sudah masuk atau gk krna baru mau ft..
hehehehe
 

Attachments

  • MR EU UC.jpg
    MR EU UC.jpg
    70.7 KB · Views: 419
  • photo_2015-09-05_09-22-05.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-05.jpg
    79.3 KB · Views: 377
  • photo_2015-09-05_09-22-21.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-21.jpg
    50.5 KB · Views: 294
  • photo_2015-09-05_09-22-27.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-27.jpg
    53.4 KB · Views: 304
  • photo_2015-09-05_09-22-34.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-34.jpg
    55.4 KB · Views: 288
  • photo_2015-09-05_09-22-39.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-39.jpg
    43.9 KB · Views: 285
  • photo_2015-09-05_09-22-45.jpg
    photo_2015-09-05_09-22-45.jpg
    35.9 KB · Views: 287
Last edited:
kok belakang pair ada .Pro gan itu pakai broker apa ??? se umpama saya pakai di si merah apa harus saya hilangkan .Pro nya
iya dihilangkan saja. beberapa broker emang ada prefix tambahan.

ikut ft mas
rulenya sudah hampir mendekati rule yg di share sama org yg saya kenal di fb
cuma tambahannya lagi kita liat jarak dari harga open dengan harga running seperti gambar ini,
gk tau apa rule nya ea ini sudah masuk atau gk krna baru mau ft..
hehehehe
Acuan saya juga kesini cuma di sederhanakan bahasanya hehehe.
paling tidak bisa mendekati dengan rules. semoga c sudah bener jadi bisa diterapkan dengan baik
 
Thank you Trancexe for sharing this EA. if it must be run on H1? and if it must be run on both EURUSD and USDCHF in the same time?
 
Thank you Trancexe for sharing this EA. if it must be run on H1? and if it must be run on both EURUSD and USDCHF in the same time?

You can run in any TF. because this EA take value from indi Average True Range Daily.
Only put on 1 chart.
Sorry for my bad English.
 
= "Trancexe, post: 82 049, member: 3839"] You can run in any TF. Because this EA take value from indi Daily Average True Range.
Only put on one chart.
Sorry for my bad English. [/ QUOTE]

Thankyou Dear!
 
saya uda download dn attach ea di chart broker insta,,Knapa kok nggak bs OP ya?
monggo di baca lagi rulesnya. ini bukan ea yang sembarangan OP.
memang tiga hari ini pergerakan chart tidak memenuhi rules.
klo pengen iseng coba OP.. isian distance di isi 0

[QUOTE = "Trancexe, post: 82 049, member: 3839"] You can run in any TF. Because this EA take value from indi Daily Average True Range.
Only put on one chart.
Sorry for my bad English. [/ QUOTE]

Thankyou Dear!
Welcome :D
 
First round, thanks for your sharing!
I will try it on demo and I will report it. It seems very good idea, just keep it. :)

Have a nice D! :)
 
Back
Top