1. This site uses cookies. By continuing to use this site, you are agreeing to our use of cookies. Learn More.
  2. Welcome back! Thank you for being a part of this Traders Community. Let's discuss and share :)
    Selamat datang kembali! Trimakasih telah menjadi bagian dari Komunitas Trader ini. Mari berdiskusi dan berbagi :)
    Dismiss Notice

Analisa Teknikal Harian

Discussion in 'Berita dan Analisa Fundamental' started by Darren, 06 Mar 2015.

  1. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    GBP/USD
    Bias Bullish untuk jangka pendek didukung sinyal bullish dari indikator MACD dalam grafik 4- jam. Momentum bullish membutuhkan penembusan resisten 1.5545 dan resisten berikutnya terlihat di zona 1.5685 dan 1.5785. Sementara itu pergerakan konsisten turun ke bawah support 1.5340 berpotensi menambahkan tekanan pada harga untuk selanjutnya menguji support di area 1.5230 atau bahkan area 1.5140.
     
  2. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/JPY
    Bias bearish untuk jangka pendek seiring penurunan indikator stochastic dalam grafik 4-jam. Tren penurunan dapat terpicu jika harga bergerak konsisten turun ke bawah support 119.40 dengan support selanjutnya terlihat di dekat area 118.90 dan 118.30. Di sisi lain, tren penguatan membutuhkan konfirmasi penembusan resisten 120.20 dan selanjutnya diprediksi akan membidik resisten berikutnya di kisaran 120.60- 121.25.
     
  3. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/CHF
    Bias masih bearish dalam jangka pendek, dengan break ke bawah area 0.9225 akan mendorong harga turun untuk kembali menguji area 0.9070 dan 0.9000. Sementara untuk pergerakan naik, resisten terdekat ada pada area 0.9140, diperlukan break ke atas area ini untuk melanjutkan rebound bullish kembali ke area 0.9400 dalam jangka pendek atau bahkan area 0.9470. Bagaimanapun juga, kami masih lebih memilih outlook bearish selama harga bertahan di bawah area 0.9400.
     
  4. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    AUD/USD
    MA-100 hari masih menahan penurunan pada hari Jumat, dan harga bertahan di sekitar area 0.7910. Bias masih bullish dalam jangka pendek, dengan break ke atas area 0.8000 dapat memicu momentum bullish lanjutan menuju arae 0.8075 atau bahkan area 0.8200. Untuk pergerakan turun, hanya break ke bawah area 0.7800 yang mana dapat mengubah bias menjadi bearish setidaknya menuju area 0.7680.
     
  5. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    XAU/USD
    Bias bearish dalam jangka pendek, berpotensi menguji area 1177. Penembusan dan gerakan konsisten di bawah area tersebut seharusnya memicu momentum bearish lebih lanjut untuk menguji area 1168. Pada pergerakan ke atas, resisten terdekat berada pada kisaran 1196, diperlukan penembusan di atas area tersebut untuk membawa bias kembali ke netral, membidik area 1204.
     
  6. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EUR/USD
    Bias bearish jangka pendek untuk EURUSD, terutama jika harga ditutup di bawah MA 50-100- 200 di grafik 1 jam. Level support terdekat terlihat dikisaran area 1.1100, break di bawah area tersebut dapat mendorong harga bergerak lebih rendah menuju ke 1.1050 sebelum menargetkan ke area kunci support di 1.1000. Untuk sisi atasnya, level resisten terdekat berada di 1.1190, break di atas area tersebut harga mungkin akan bergerak netral seiring tidak jelasnya petunjuk dalam jangka pendek menguji ke 1.1230 sebelum mencoba
    untuk meraih ke area 1.1315.
     
  7. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    GBP/USD
    Bias bullish untuk jangka pendek didukung sinyal bullish dari indikator MACD dalam grafik 4- jam. Level resisten terdekat berada di 1.5640, break di atas area tersebut dapat berikan momentum lainnya untuk pergerakan bullish menargetkan ke 1.5700 sebelum menguji ulang ke wilayah 1.5775. Sementara itu untuk sisi bawahnya, area 1.5500 adalah support terdekat, break di bawah area tersebut, harga mungkin akan bergerak netral seiring tidak jelasnya petunjuk dalam jangka pendek menguji ke 1.5450 sebelum membidik ke 1.5380
     
  8. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/JPY
    Bias berpotensi bullish dalam jangka pendek selama harga ditutup di atas MA 50-100-200 di grafik 4 jam. Level resisten terdekat terlihat dikisaran 120.00, break di atas area tersebut harga dapat menguji ke level resisten lainnya di 120.50 sebelum menargetkan ke area kunci resisten di 122.00. Untuk sisi lainya, area 119.50 adalah level support terdekat, menembus ke bawah dari area tersebut dapat memicu bearish lanjutan menuju ke 119.00 sebelum menguji ulang ke 118.50
     
  9. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/CHF
    Berdasarkan grafik 4-jam, bias bullish terutama jika harga mampu break konsisten di atas area 0.9350. Yang bisa memicu momentum bullish lebih lanjut menguji area 0.9380 atau bahkan area 0.9410. Sebaliknya, area 0.9305 akan bertindak sebagai support terdekat. Break kembali di bawah area itu berpotensi membawa harga ke zona netral dalam jangka pendek, dengan kemungkinan menguji area 0.9275. Resistensi selanjutnya dapat dijumpai di area 0.9235.
     
  10. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    AUD/USD
    Berdasarkan grafik 4-jam, bias bearish meskipun masih dibutuhkan clear break di bawah area 0.7860 untuk memicu momentum bearish lebih lanjut menguji area 0.7835 sebelum mengincar area 0.7800. Sebaliknya, area 0.7920 akan bertindak sebagai resistensi terdekat. Break kembali di atas area tersebut berpotensi membawa harga ke zona netral dalam jangka pendek, dengan kemungkinan menguji ulang area 0.7945. Resistensi selanjutnya dapat dijumpai di area 0.7965.
     
  11. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    XAU/USD
    Bias sideways untuk jangka pendek didukung sinyal netral dari indikator MACD dan stochastic dalam grafik 4-jam. Momentum bullish membutuhkan penembusan area resisten 1188 sebelum harga dapat menargetkan resisten lebih tinggi di kisaaran 1192 dan 1203. Sementara penembusan support 1175 berpotensi memicu momentum bearish untuk menargetkan area 1169 dan 1159
     
  12. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EUR/USD
    Bias berpotensi bullish dalam jangka pendek, terutama jika harga ditutup di atas MA 50-100-200 di grafik 1 jam, namun kita harus berhati-hati dengan indikator Stochastic yang di area jenuh beli. Level resisten terdekat terlihat dikisaran area 1.1280, break di atas area tersebut dapat memicu bullish lanjutan menuju ke 1.1390. Untuk sisi sebaliknya, area 1.1180 adalah level support terdekat, break di bawah area tersebut seharusnya memicu tekanan bearish menargetkan ke area 1.1110.
     
  13. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    GBP/USD
    Bias bullish untuk jangka pendek didukung sinyal bullish dari indikator MACD dalam grafik 4- jam. Level resisten terdekat berada di 1.5740, break di atas area tersebut dapat berikan momentum lainnya untuk pergerakan bullish menargetkan ke 1.5780 sebelum menguji ulang ke wilayah 1.5880. Sementara itu untuk sisi bawahnya, area 1.5640 adalah support terdekat, break di bawah area tersebut, harga mungkin akan bergerak netral seiring tidak jelasnya petunjuk dalam jangka pendek menguji ke 1.5540 sebelum membidik ke 1.5440.
     
  14. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/JPY
    Bias berpotensi bullish dalam jangka pendek selama harga ditutup di atas MA 50-100-200 di grafik 4 jam. Level resisten terdekat terlihat dikisaran 120.00, break di atas area tersebut harga dapat menguji ke level resisten lainnya di 120.50 sebelum menargetkan ke area kunci resisten di 122.00. Untuk sisi lainya, area 119.50 adalah level support terdekat, menembus ke bawah dari area tersebut dapat memicu bearish lanjutan menuju ke 119.00 sebelum menguji ulang ke 118.50
     
  15. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/CHF
    Bias masih bearish dalam jangka pendek terutama jika harga mampu break konsisten di bawah area 0.9235. Yang bisa memicu momentum bearish lebih lanjut menguji ulang area 0.9210, sebelum mengincar area 0.9175. Sebaliknya, area 0.9275 akan bertindak sebagai resistensi terdekat. Break kembali di atas area tersebut berpotensi membawa harga ke zona netral dalam jangka pendek, dengan kemungkinan menguji ulang area 0.9310. Resistensi selanjutnya dapat dijumpai di area 0.9345.
     
  16. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    AUD/USD
    Bias bullish dalam jangka pendek kendati masih dibutuhkan penembusan konsisten di atas area 0.8005 untuk memicu momentum bullish lebih lanjut menguji ulang area 0.8030 atau bahkan area 0.8050. Pada sisi sebaliknya, support terdekat berada di area 0.7965. Break kembali di bawah area tersebut berpotensi merubah bias intraday menjadi bearish menuju area 0.7945, sebelum mengincar area 0.7920.
     
  17. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    XAU/USD
    Bias bearish untuk jangka pendek terutama jika harga gagal bertahan di atas MA-100 dalam grafik 4-jam. Penembusan support 1187 berpotensi menjadi pemicu downtrend untuk menargetkan support 1182 sebelum harga dapat membidik support kunci 1175. Sementara itu pergerakan konsisten naik yang menembus resisten 1195 dapat menggiring harga dalam uptrend untuk membidik area 1203 atau bahkan resisten kunci 1209.
     
  18. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EUR/USD
    Bias berpotensi bullish dalam jangka pendek, terutama jika harga ditutup di atas MA 50-100-200 di grafik 1 jam, namun kita harus berhati-hati dengan indikator Stochastic yang di area jenuh beli. Level resisten terdekat terlihat dikisaran area 1.1390, break di atas area tersebut dapat memicu bullish lanjutan menuju ke 1.1535. Untuk sisi sebaliknya, area 1.1270 adalah level support terdekat, break di bawah area tersebut seharusnya memicu tekanan bearish menargetkan ke area 1.1200.
     
  19. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    GBP/USD
    Bias bullish untuk jangka pendek didukung sinyal bullish dari indikator Stochastic dalam grafik 4- jam. Level resisten terdekat berada di 1.5745, break di atas area tersebut dapat berikan momentum lainnya untuk pergerakan bullish menargetkan ke 1.5780 sebelum menguji ulang ke wilayah 1.5880. Sementara itu untuk sisi bawahnya, area 1.5640 adalah support terdekat, break di bawah area tersebut, harga mungkin akan bergerak netral seiring tidak jelasnya petunjuk dalam jangka pendek menguji ke 1.5540 sebelum membidik ke 1.5440.
     
  20. Darren

    Darren Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    USD/JPY
    Bias bearish dalam jangka pendek, terutama jika harga ditutup di bawah MA 50-100-200 di grafik 4 jam. Level support terdekat terlihat dikisaran 119.00, break di bawah area tersebut seharusnya akan memicu harga lebih rendah lagi menguji ke 118.50. Untuk sisi atasnya, level resisten terdekat berada di 119.85, break di atas area tersebut dapat memicu bullish lanjutan menuju ke wilayah 120.85.
     

Share This Page