1. This site uses cookies. By continuing to use this site, you are agreeing to our use of cookies. Learn More.
  2. Welcome back! Thank you for being a part of this Traders Community. Let's discuss and share :)
    Selamat datang kembali! Trimakasih telah menjadi bagian dari Komunitas Trader ini. Mari berdiskusi dan berbagi :)
    Dismiss Notice

Analisa Harian - Forex by Team Alpari Research & Analysis

Discussion in 'Berita dan Analisa Fundamental' started by Team Alpari Reserach, 30 May 2016.

  1. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 23, 2016)

    Pada perdagangan hari Selasa (22/11), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan volatil dan akhirnya ditutup stagnan. Tekanan muncul dari mata uang USD yang menguat pasca dirilisnya beberapa data ekonomi Amerika Serikat yang menunjukkan bahwa keadaan ekonomi Amerika Serikat yang membaik, sehingga membuat pasangan mata uang ini tertekan pula.

    Melihat pergerakan harga hari Selasa (22/11), adanya kecenderungan pasangan mata uang ini untuk naik kembali membuat kami melihat akan adanya volatilitas harga dalam beberapa waktu ini, sehingga menurut kami, akan ada potensi kenaikan harga hingga kisaran level 1.0684. hal ini dikarenakan adanya level tahanan yang cukup dekat pada kisaran level tersebut.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     
  2. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 24, 2016)

    Pada perdagangan hari Rabu (23/11), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan menurun dan ditutup pada kisaran level 1.055. Penurunan ini disebabkan oleh penguatan mata uang USD pasca rilis data konsumsi Amerika Serikat yang baik, sehingga membuat pelaku pasar percaya diri untuk berpaku pada mata uang USD.

    Melihat pergerakan harga hari Rabu (23/11), kami melihat adanya potensi pelanjutan penurunan pasangan mata uang ini. Hal ini dikarenakan tampak bahwa minat jual pelaku pasar tampak sangat besar sehingga menyebabkan penurunannya kemarin. Menurut kami, apabila pasangan mata uang ini berhasil turun di bawah level 1.0631 dengan signifikan, maka akan ada potensi pasangan mata uang ini menuju ke kisaran level 1.048.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  3. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 25, 2016)

    Pada perdagangan hari Kamis (25/11), pasangan mata uang EURUSD bergerak stagnan dengan kecenderungan naik dan akhirnya ditutup pada kisaran level 1.0552. Minimnya sentimen dari mata uang USD membuat pasangan mata uang ini bergerak cenderung stagnan, hal ini dikarenakan tutupnya bank di Amerika Serikat menyambut hari Thanksgiving.

    Melihat pergerakan harga hari Kamis (25/11), kami melihat adanya potensi pelanjutan penurunan harga. Hal ini dikarenakan pada perdagangan kemarin, pasangan mata uang ini menembus batasan bawah berikutnya, sehingga apabila pasangan mata uang ini menembus level 1.0524, maka menurut kami akan berpotensi menuju ke kisaran level 1.048 – 1.0499.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  4. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 28, 2016)

    Pada perdagangan hari Jumat (25/11), pasangan mata uang EURUSD bergerak volatil dengan kecenderungan naik. Hal ini dikarenakan minimnya sentimen kuat mata uang USD dan melanjutkan pernyataan Mario Draghi atas efek buruk dari kebijakan moneter longgar, sehingga pelaku pasar lebih percaya kembali kepada mata uang EUR.

    Melihat pergerakan harga hari Jumat (25/11), kami melihat adanya potensi kenaikan lanjutan, yang mana apabila pada pergerakan harga hari ini, pasangan mata uang EURUSD mampu naik ke atas level 1.06142, maka akan besar potensi pasangan mata uang ini menuju ke kisaran level 1.0652. Namun perlu diperhatikan sebab di atas level tersebut ada tahanan atas yang terbilang kuat di kisaran level 1.0687.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     
  5. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 29, 2016)

    Pada perdagangan hari Senin (28/11), pasangan mata uang EURUSD kembali bergerak volatil dan ditutup mendekati harga pembukaannya di kisaran level 1.061. Pasca pidato presiden ECB Mario Draghi, pasangan mata uang EUR kembali menguat, yang mana Draghi mengungkapkan bahayanya tingkat suku bunga rendah yang berkepanjangan membuat pelaku pasar mengantisipasi ECB akan menaikkan tingkat suku bunganya dalam waktu dekat ini.

    Melihat pergerakan harga hari Senin (28/11), kami melihat adanya potensi pelanjutan kenaikan harga yang mana tampak dari bentuk candle hariannya yang tampak masih ada minat beli dari pelaku pasar. Apabila pada pergerakan harga hari ini, pasangan mata uang ini berhasil untuk menembus level 1.06682, maka pasangan mata uang ini akan berpotensi untuk melanjutkan kenaikan ke kisaran level 1.07184.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  6. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Nov 30, 2016)

    Pada perdagangan hari Selasa (29/11), pasangan mata uang EURUSD bergerak cukup volatil namun akhirnya ditutup naik tipis di kisaran level 1.061. Pergerakan yang volatil ini disebabkan oleh adanya ekspektasi kenaikan tingkat suku bunga The Fed pada Desember nanti, di samping itu, isu kenaikan tingkat suku bunga ECB juga memicu penguatan mata uang EUR pula.

    Melihat pergerakan harga hari Selasa (29/11), kami melihat adnaya potensi pelanjutan kenaikan pasangan mata uang EURUSD, yang mana apabila pasangan mata uang ini saat ini diperdagangkan di atas level 1.0618. Dan bilamana pasangan mata uang ini mampu naik di atas level 1.06682, maka akan ada potensi menuju ke kisaran level 1.07.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  7. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 1, 2016)

    Pada perdagangan hari Rabu (30/11), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan cenderung menurun dan ditutup pada kisaran level 1.099. Penurunan ini disebabkan oleh penguatan mata uang USD yang mana pelaku pasar mengantisipasi FOMC mendatang yang diisukan akan membahas kenaikan tingkat suku bunga The Fed.

    Melihat pergerakan harga hari Rabu (30/11), kami mengira saat ini pasangan mata uang EURUSD akan cenderung bergerak stagnan. Namun bilamana pada pergerakan harga hari ini, pasangan mata uang ini berhasil menembus level 1.05624 dengan signifikan, maka akan ada potensi harga menuju ke kisaran level 1.05112.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  8. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 2, 2016)

    Pada perdagangan hari Kamis (1/12), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan volatil dengan kecenderungan naik sehingga pada akhir penutupan, pasangan mata uang ini ditutup pada kisaran level 1.06585. Kenaikan ini menyusul laporan data ketenagakerjaan Amerika Serikat yang kurang baik, walaupun data manufaktur cenderung membaik.

    Melihat pergerakan harga hari Kamis (1/12), kami melihat adanya potensi pelanjutan kenaikan lebih lanjut dari mata uang ini. Apabila pada perdagangan hari ini pasangan mata uang ini mampu menembus level 1.06692 dengan signifikan, maka menurut kami pasangan mata uang ini akan cenderung naik kembali menuju ke kisaran level 1.07137.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  9. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 5, 2016)

    Pada perdagangan hari Jumat (2/12), pasangan mata uang EURUSD bergerak volatil dengan kecenderungan stagnan dimana harga ditutup pada kisaran level 1.0658. Pergerakan ini disebabkan oleh cenderung ragunya pelaku pasar terhadap hasil referendum yang akan dilakukan pada hari Minggu (4/12) kemarin, sehingga pelaku pasar mengamankan posisi terlebih dahulu.

    Melihat pergerakan harga hari Jumat (2/12), kami melihat adanya kecenderungan untuk gagal naiknya pasangan mata uang ini. Hal ini dikarenakan pada hari Jumat, harga sempat mencoba naik kembali namun gagal menembus harga tertinggi di hari itu, sehingga harga turun kembali dan pada hari ini, harga sudah sempat anjlok ke kisaran level 1.05.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  10. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 6, 2016)

    Pada perdagangan hari Senin (5/12), pasangan mata uang EURUSD secara mengejutkan naik tajam setelah sempat dibuka menurun. Kenaikan ini dikarenakan pelaku pasar melihat tidak adanya risiko besar pasca referendum Italia dan mundurnya perdana menteri Italia menyusul hasilnya yang mayoritas tidak setuju atas perubahan konstitusi.

    Melihat pergerakan harga hari Senin (5/12), kami cukup yakin saat ini pasangan mata uang EURUSD kembali menuju ke jalur naiknya. Sehingga apabila pasangan mata uang ini mampu naik kembali dan menembus kisaran level 1.08135, maka akan ada potensi mata uang ini akan menuju ke kisaran level 1.09.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  11. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 7, 2016)

    Pada perdagangan hari Selasa (6/12), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan menurun ke kisaran level 1.071. Penurunan ini terjadi pasca kenaikan tajam pada hari Senin lalu (5/12), sehingga menurut kami, penurunan ini terjadi akibat banyaknya pelaku pasar yang mengamankan posisi hari Senin dengan mengambil untung sementara.

    Melihat pergerakan harga hari Selasa (6/12), kami melihat masih adanya kecenderungan harga untuk melanjutkan penurunannya. Hal ini dikarenakan koreksi turun saat ini masih belum cukup dalam untuk melanjutkan kenaikannya. Sehingga apabila harga turun menembus level 1.06998, maka akan ada kecenderungan untuk pasangan mata uang ini turun lebih lanjut ke kisaran level 1.06591.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  12. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 8, 2016)

    Pada perdagangan hari Rabu (7/12), pasangan mata uang EURUSD bergerak stagnan dengan kecenderungan naik. Kenaikan ini menyusul pelemahan mata uang USD yang tidak melanjutkan penguatannya namun bergerak stagnan. Menurut kami, saat ini pelaku pasar masih bimbang akan keputusan FOMC nantinya, sebab melihat data pekerjaan yang tidak begitu kinclong membuatt pelaku pasar berpikir rencana kenaikan tingkat suku bunga The Fed bisa dibatalkan.

    Melihat pergerakan harga hari Rabu (7/12), kami melihat akan adanya potensi kenaikan lanjutan dari pasangan mata uang ini. Yang mana bila pada pergerakan harga hari ini mampu menembus level 1.07639 dengan signifikan, maka akan ada potensi pelanjutan kenaikan harga ke level 1.07912.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  13. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 9, 2016)

    Pada perdagangan hari Kamis (8/12), pasangan mata uang EURUSD kembali melorot tajam setelah sempat diperdagangkan lebih tinggi. Penurunan ini jelas akibat dari pidato presiden ECB Mario Draghi yang menyatakan tidak akan menaikkan tingkat suku bunga ECB dan juga akan melakukan pembelian obligasi lebih banyak kembali. Di sisi lain, penguatan mata uang USD juga menjadi katalis penurunan lebih jauhnya.

    Melihat pergerakan harga hari Kamis (8/12), kami memperkirakan pada pergerakan harga hari ini, harga akan cenderung bergerak stagnan. Yang mana menurut kami harga akan terjadi stagnasi sementara pada kisaran level 1.05696 – 108474. Namun kami memperkirakan pada kisaran level ini, kemungkinan akan terjadi banyak transaksi sehingga harga akan sideway sementara pada level ini.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  14. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 12, 2016)

    Pada perdagangan hari Jumat (9/12), pasangan mata uang EURUSD kembali turun tipis ke kisaran level 1.0564. Penurunan ini disebabkan oleh penguatan mata uang USD dan juga melanjutkan reaksi pelaku pasar atas keputusan ECB melanjutkan pembelian kembali obligasi jangka panjangnya, sehingga menyebabkan pelemahan mata uang EUR.

    Melihat pergerakan harga hari Jumat (9/12), kami melihat adanya potensi penurunan lanjutan dari pasangan mata uang ini. Sehingga apabila pasangan mata uang ini diperdagangkan lebih rendah daripada kisaran level 1.05365, maka akan ada potensi pasangan mata uang ini untuk turun lebih dalam ke kisaran level 1.04909.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  15. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 13, 2016)

    Pada perdagangan hari Senin (12/12), pasangan mata uang EURUSD bergerak menguat sejak awal perdagangan hingga akhir perdagangan. Penguatan ini diperkirakan karena minimnya sentimen baik dari mata uang EUR maupun mata uang USD, sehingga menurut kami penguatan ini adalah penguatan sementara yang tidak berdasar kuat.

    Melihat pergerakan harga hari Senin (12/12), kami melihat adanya potensi pelanjutan kenaikan sementara dari pasangan mata uang ini. Sehingga apabila pasangan mata uang ini berhasil menembus level 1.06504 dengan signifikan, maka akan ada potensi pasangan mata uang ini naik menuju ke kisaran level 1.07157.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  16. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 14, 2016)

    Pada perdagangan hari Selasa (13/12), pasangan mata uang EURUSD bergerak stagnan yang mana hal ini jelas dikarenakan kebimbangan pelaku pasar karena menjelang adanya FOMC pada hari ini (14/12). FOMC pada hari ini dijadwalkan akan membahas permasalahan kenaikan tingkat suku bunga The Fed yang mana akan memengaruhi nilai tukar USD nantinya.

    Melihat pergerakan harga hari Selasa (13/12), kami melihat adanya potensi penurunan harga lanjutan. Namun, kami memperkirakan akan adanya volatilitas harga menjelang akhir perdagangan hari ini. Menurut kami, apabila pasangan mata uang EURUSD turun ke bawah 1.06052 dengan signifikan, maka besar potensi pasangan mata uang ini turun menuju ke kisaran level 1.05784.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  17. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 15, 2016)

    Pada perdagangan hari Rabu (14/12), pasangan mata uang EURUSD bergerak menurun ke kisaran level 1.054. Penurunan ini jelas disebabkan oleh penguatan mata uang USD yang mana terjadi pasca diumumkannya kenaikan tingkat suku bunga The Fed menjadi 0.75%, ditambah lagi dengan ekspektasi ekonomi masa mendatang yang lebih baik oleh The Fed.

    Melihat pergerakan harga hari Rabu (14/12), kami memperkirakan pasangan mata uang ini akan cenderung melanjutkan penurunannya. Menurut kami, apabila pasangan mata uang ini mampu menembus level 1.04999 dengan signifikan, maka akan ada potensi pelanjutan penurunan pasangan mata uang ini ke kisaran level 1.04191.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  18. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 16, 2016)

    Pada perdagangan hari Kamis (15/12), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan menurun ke kisaran level 1.042. Penurunan ini merupakan penurunan lanjutan pasca pengumuman tingkat suku bunga The Fed pada hari Rabu (14/12), selain itu prospek ekonomi Amerika Serikat yang membaik juga memberikan andil lebih dalam penguatan mata uang USD.

    Melihat pergerakan harga hari Kamis (15/12), kami melihat adanya potensi penurunan harga lanjutan namun diikuti oleh koreksi naik terlebih dahulu. Menurut kami, apabila harga berhasil turun ke bawah kisaran level 1.03808 dengan signifikan, maka besar potensi pasangan mata uang ini menuju ke kisaran level 1.0299.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     
  19. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 19, 2016)

    Pada perdagangan hari Jumat (16/12), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan stagnan, namun ditutup naik tipis di kisaran level 1.044. Menurut kami, kenaikan ini merupakan koreksi dari penurunan tajam pasca pengumuman kenaikan tingkat suku bunga The Fed yang diumumkan pada hari Rabu lalu (14/12), sehingga sifatnya sementara.

    Melihat pergerakan harga hari Jumat (16/12), kami cukup yakin pasangan mata uang ini masih akan melanjutkan penurunannya, namun pada perdagangan paginya akan mengalami kenaikan terlebih dahulu, yang mana menurut kami akan cenderung terbatas pada kisaran level 1.04945, kemudian melanjutkan penurunannya.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

  20. Team Alpari Reserach

    Team Alpari Reserach Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    EURUSD (Des 20, 2016)

    Pada perdagangan hari Senin (19/12), pasangan mata uang EURUSD diperdagangkan menurun tipis setelah sempat menguat pada awal perdagangan. Penurunan ini disebabkan oleh pesimisnya pelaku pasar terhadap kondisi perekonomian zona Uni Eropa yang kian terombang ambing tak menentu.

    Melihat pergerakan harga hari Senin (19/12), kami memperkirakan pasangan mata uang EURUSD masih berpeluang melanjutkan penurunannya. Sehingga apabila pasangan mata uang ini tidak mampu naik menembus level 1.04278 dan turun ke bawah level 1.03856, maka pasangan mata uang ini berpeluang untuk turun ke kisaran level 1.03434.

    Disclaimer:
    Transaksi saham, forex dan komoditas mengandung risiko yang tinggi. Semua analisa pasar harian dibuat oleh Tim Alpari Research & Analysis murni bertujuan untuk pembelajaran dan bukan merupakan rekomendasi untuk melakukan transaksi beli/jual atas saham, forex dan komoditas tertentu. Investor dan trader bertanggung jawab sepenuhnya atas segala keputusan transaksi yang diambil.
     

    Attached Files:

Share This Page