1. Welcome back! Thank you for being a part of this Traders Community. Let's discuss and share :)
    Selamat datang kembali! Trimakasih telah menjadi bagian dari Komunitas Trader ini. Mari berdiskusi dan berbagi :)
    Dismiss Notice

Filter Open Posisi per Signal

Discussion in 'Belajar MQL dari Nol' started by rachmandiksi, 13 Aug 2021.

  1. rachmandiksi

    rachmandiksi New Member

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Assalamu'alaikum dan selamat pagi masta soehoe dan para masta lainnya
    mohon ijin bertanya tentang logic MQL yang tepat dalam penyelesaikan EA yang akan saya dibuat.
    Contoh Logicnya, jika terjadi Bearish Engulfing (baca: seperti gambar dibawah) Maka Entri Sell Pada Candle berikutnya :

    Screenshot_3.png
    [​IMG]
    [​IMG]
    Permasalahan :
    jika menggunakan filter order atau Orderstotal()==0 maka disaat Open Posisi sudah menyentuh Take Profit (TP) dan signal masih menunjukkan bearish engulfing (belum terjadi perubahan candle) biasanya EA tetap melakukan Open Posisi yang kedua atau lebih.

    Logic yang diharapkan:
    EA akan menuntaskan 1 kali entri per signalnya sesuai dengan TP yang ditentukan. Dan akan melakukan OP kembali jika terjadi signal yang serupa
     
    Last edited: 13 Aug 2021
  2. Niguru

    Niguru Member Credit Hunter

    Equity
    Credit
    Ref Point
    Wa alaikumussalam wr. wb.
    Agar EA tidak melakukan OP pada candle yang sama tambahkan filter menggunakan iTime. Gunakan untuk membandingkan hasil iTime dengan OrderOpenTime.
    Misalnya bisa dengan menambahkan code berikut ini di awal OnInit:

    Code:
    if(iTime(NULL,0,0) == OrderOpenTime()) return;
    Semoga penjelasan singkat ini bisa menjadikan solusi.
    Happy coding, have a nice day :)
     

Share This Page